PENYULUHAN FISIOTERAPI KOMUNITAS DISMENORE PADA REMAJA PUTRI KELAS VII SMP AL-FATTAH
Keywords:
Dismenore, Fisioterapi, Komunitas, Kesehatan Wanita, PenyuluhanAbstract
Dismenore adalah rasa sakit atau kejang yang dirasakan oleh perempuan di perut dan panggul sebelum atau sesudah menstruasi dari hari pertama hingga hari kedua. Rasa sakit pada saat menstruasi disebabkan oleh ketidakseimbangan hormon progesteron dan peningkatan produksi prostaglandin dalam darah. Tujuan kegiatan pengabdian adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan cara mengatasi Dismenore pada remaja putri Kelas VII SMP Al-Fattah sehingga dapat menggatasi gejala yang timbul. Metode pengabdian berupa penyuluhan menggunakan edia yang leaflet. Adapun jumlah peserta yang terlibat yakni sebanyak 40 siswi kelas VII SMP Al-Fattah. Hasil Pengabdian berdasarkan hasil evalusi pre test dan post test terdapat peningkatan penggetahuan yang signifikan setelah melakukan penyuluhan. Jadi, dapat disimpulkan bahwa tujuan penyuluhan ini telah dicapai dengan meningkatnya pengetahuan Dismenore para siswi SMP Al-Fattah.
References
Astuti, D. A., Zayani, N., & Septimar, Z. M. (2021). Efektivitas Senam Dismenore Terhadap Penanganan Nyeri Haid Pada Remaja Putri Di Kelurahan Alam Jaya Kota Tanggerang. Nusantara Hasana Journal, 1(2), 57–66.
Atik, N. S., & Susilowati, E. (2021). HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA PADA SISWA SMK KABUPATEN SEMARANG. Jurnal Ilmiah Kesehatan Ar-Rum Salatiga, 5(2), 45–52. https://doi.org/https://doi.org/10.36409/jika.v5i2.115
Fabanyo, R. A. (2022). Ilmu Keperawatan Komunitas. Penerbit NEM. https://books.google.co.id/books?id=OyiGEAAAQBAJ&newbks=0&printsec=frontcover&hl=id&source=gbs_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false
Fatkhiyah, N., Masturoh, M., & Atmoko, D. (2020). Edukasi Kesehatan Reproduksi Remaja. Jurnal Abdimas Mahakam, 4(1), 84–89. https://doi.org/10.24903/jam.v4i1.776
Karlinda, B., Oswati Hasanah, & Erwin. (2022). Gambaran Intensitas Nyeri, Dampak Aktivitas Belajar, dan Koping Remaja yang Mengalami Dismenore. Jurnal Vokasi Keperawatan (JVK), 5(2), 128–137. https://doi.org/10.33369/jvk.v5i2.23310
Kusnaningsih, A. (2020). Prevalensi Dismenore pada Remaja Putri di Madrasah Aliyah Darul Ulum dan Miftahul Jannah Palangka Raya. Jurnal Surya Medika, 5(2), 1–8. https://doi.org/10.33084/jsm.v5i2.1247
Mouliza, N. (2020). Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dismenore Pada Remaja Putri di MTS Negeri 3 Medan Tahun 2019. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 20(2), 545. https://doi.org/10.33087/jiubj.v20i2.912
Sinta, O. A., Pramana, C., & Issabella, C. M. (2024). Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Pada Remaja Putri Tentang Disminorea Pada Anak Kelas XI IPA 1 Di SMAN 08 Kota Bengkulu. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 2(4), 1009–1013. https://doi.org/10.59837/jpmba.v2i4.936
Sutrisnawati, N., Jayatmi, I., Ciptiasrini, U., Studi, P., Profesi, P., Program, B., & Fakultas Vokasi, P. (2024). Pengaruh Pemberian Kunyit Asam Dan Massage Effleurage Terhadap Penurunan Nyeri Dismenore Primer Pada Remaja Putri Di PMB E Tahun 2024. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 4, 4564–4575.
Wahyuni, R. S., & Oktaviani, W. (2018). Hubungan Indeks Massa Tubuh dengan Dismenore pada Remaja Putri SMP PGRI Pekanbaru. Jurnal Endurance, 3(3), 618. https://doi.org/10.22216/jen.v3i3.2723
Wahyuni, W., & Zulfahmi, U. (2021). Prevalensi dan Gambaran Karakteristik Dismenorea pada Remaja. Griya Widya: Journal of Sexual and Reproductive Health, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.53088/griyawidya.v1i1.104
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 GIAT Noken

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.