SOSIALISASI GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT MELALUI POLA KONSUMSI BUAH DAN SAYUR DI KANTOR WALI KOTA SORONG
Keywords:
GERMAS, Konsumsi Buah dan Sayur, SosialisasiAbstract
Pola konsumsi buah dan sayur merupakan komponen penting dalam meningkatkan kesehatan masyarakat. Melalui program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS), upaya meningkatkan kesadaran pola hidup sehat terus digalakkan. Di Kota Sorong, rendahnya konsumsi ini meningkatkan risiko penyakit tidak menular seperti diabetes, hipertensi, dan obesitas. Tujuan pengabdian meningkatkan pengetahuan masyarakat, khususnya pegawai kantor tentang pentingnya konsumsi buah dan sayur dalam mendukung pola hidup sehat sesuai dengan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS). Metode pelaksanaan berupa sosialisasi. Jumlah peserta yang terlibat 40 peserta. Evaluasi dilakukan dengan Pre-Post Test Pengetahuan menggunakan kuesioner. Hasil yang dicapai setelah sosialisasi Germas melalui pola konsumsi buah dan sayur di kantor Wali Kota Sorong, terjadi peningkatan pengetahuan pada pegawai dan masyarakat tentang pentingnya pola konsumsi buah dan sayur
References
Azhari, M. A., & Fayasari, A. (2020). PENGARUH EDUKASI GIZI DENGAN MEDIA CERAMAH DAN VIDEO ANIMASI TERHADAP PENGETAHUAN SIKAP DAN PERILAKU SARAPAN SERTA KONSUMSI SAYUR BUAH. Jurnal AcTion: Aceh Nutrition Journal, 5(1), 55–61. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30867/action.v5i1.203
Badan Pangan Nasional. (2022). NFA Ajak Generasi Muda untuk Konsumsi Sayur dan Buah. Badan Pangan Nasional. https://badanpangan.go.id/blog/post/nfa-ajak-generasi-muda-untuk-konsumsi-sayur-dan-buah
Fabanyo, R. A., & Anggreini, Y. S. (2022). Teori dan Aplikasi Promosi Kesehatan dalam Lingkup Keperawatan Komunitas. Penerbit NEM. https://books.google.co.id/books?id=6HeDEAAAQBAJ&newbks=0&printsec=frontcover&pg=PR2&dq=rizqi+alvian+fabanyo&hl=id&source=newbks_fb&redir_esc=y#v=onepage&q=rizqi alvian fabanyo&f=false
Jafaruddin, N. (2023). POLA HIDUP SEHAT DENGAN KONSUMSI BUAH DAN SAYUR. Jurnal Abdimas Galuh, 5(1), 569–577. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.25157/ag.v5i1.9919
Kemenkes RI. (2017). Ayo Makan Sayur dan Buah Setiap Hari. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. https://web.rshs.go.id/ayo-makan-sayur-dan-buah-setiap-hari/
Kemenkes RI. (2022). Ayo makan buah dan sayur. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. https://yankes.kemkes.go.id/view_artikel/199/ayo-makan-buah-dan-sayur
Pranungsari, D., Anwar, I. C., Maarifudin, S., & Arisandi, V. (2019). Edukasi kesehatan konsumsi sayur dan buah, serta pengelolaan sampah pada anak–anak SD Negeri Kempong. Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian kepada Masyarakat, 3(2), 179–184. https://doi.org/https://doi.org/10.12928/jp.v3i2.766
Rahmatunis, R., Kurniasari, R., & Andriani, E. (2019). GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT (GERMAS) “AYO MAKAN BUAH DAN SAYUR” PADA SISWA SMAN 1 TELUKJAMBE TIMUR KARAWANG. JURNAL CEMERLANG: Pengabdian pada Masyarakat, 2(1), 13–23. https://doi.org/https://doi.org/10.31540/jpm.v2i1.597
Riskesdas. (2018). Laporan Provinsi Papua Barat Riskesdas 2018. KEMENKES RI.
Sagita, Y. D., Sanjaya, R., Fara, Y. D., & Maesaroh, S. (2020). PENINGKATAN PENGETAHUAN KONSUMSI BUAH DAN SAYUR PADA ANAK SEKOLAH DASAR. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat UAP ( ABDI KE UAP), 2(1), 1–6. https://journal.aisyahuniversity.ac.id/index.php/Abdi/article/view/pengetahuansayur
Salsabila, S. T., Mamat, R., Suprihartono, F. A., Mulus, G., Safaatun, N. E., & Wardatul, J. E. (2019). EDUKASI DENGAN MEDIA VIDEO ANIMASIDAN POWERPOINT MENINGKATKAN PENGETAHUAN DAN ASUPAN KONSUMSI SAYUR DAN BUAH. Jurnal Riset Kesehatan, 11(1). https://doi.org/https://doi.org/10.34011/juriskesbdg.v11i1.696
Sulviani, S., Kurniasari, R., & Elvandari, M. (2022). Pengaruh Edukasi Gizi Menggunakan Media Cakram Gizi Terhadap Pengetahuan dan Perilaku Konsumsi Buah dan Sayur Pada Remaja. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(14), 297–316. https://doi.org/https://doi.org/10.5281/zenodo.6994855
WHO. (2016). Increasing fruit and vegetable consumption to reduce the risk of noncommunicable diseases. e-Library of Evidence for Nutrition Actions (eLENA). https://www.who.int/tools/elena/commentary/fruit-vegetables-ncds
WHO. (2022). Non-communicable diseases. World Health. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/noncommunicable-diseases
Wijayanti, A. F., & Noor, T. I. (2021). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI POLA KONSUMSI SAYURAN PADA RUMAH TANGGA PETANI SAYURAN DI DESA SRIMAHI KECAMATAN TAMBUN UTARA KABUPATEN BEKASI. Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 7(1), 695–704. https://www.academia.edu/download/69446151/pdf.pdf
Winiastri, D. (2020). PENGETAHUAN DAN KONSUMSI BUAH DANSAYUR IBU DENGAN TINGKAT KONSUMSI BUAH DANSAYURPADAANAKPRASEKOLAH. Jurnal Info Kesehatan, 10(1), 300–306. https://jurnal.ikbis.ac.id/index.php/infokes/article/view/429
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 GIAT Noken
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.